Harga Kredit Toyota Raize Terbaru

Setelah merilis all new Toyota Avanza dan Veloz kini produsen mobil asal jepang ini pun kembali meluncurkan produk terbaru yaitu, Raize yang juga disebut-sebut sebagai kembaran produk Daihatsu Rocky karena memiliki tampilan yang tidak jauh berbeda.

Produk Toyota yang satu ini memang merupakan hasil kolaborasi antara Toyota dan Daihatsu, jadi tidak heran jika sekilas tampak serupa dengan Rocky. Kendati demikian, walau sama-sama memiliki body ddi platform yang sama, Toyota tetap memberi perbedaan dari keduanya.

All new Raize yang di hadirkan saat ini pun kini sudah dapat dipesan, karena secara resmi sudah mengaspal di Indonesia sejak April 2021 lalu. Dengan demikian, Anda bisa meminangnya untuk memenuhi berbagai aktivitas Anda dalam berkendara sehari-hari.

Sebagai konsumen, Anda juga tidak perlu khawatir atau bingung, pasalnya disini ANda bisa mendapatkan mobil impian new Raize dengan harga terjangkau dan cicilan ringan serta proses mudah dan cepat saat melakukan transaksi pembelian baik cash maupun kredit.

Disamping itu, PT Toyota Astra Motor atau biasa dikenal TAM juga telah secara resmi mengumumkan peluncuran produk terbaru dari All New Toyota Raize untuk mengaspal di Indonesia. Hadir dengan tagline Raize memiliki imagine it live it yang membuat performanya semakin mumpuni.

Harga Kredit Toyota Raize Terbaru

Setelah melewati berbagai perjalanan panjang di kanal otomotif Indonesia, akhirnya Toyota merilis produk terbarunya yang dinamakan “ Raize” pada tanggal 30 April 2021 lalu. Dengan memberikan diskon PPnBM sebesar 100% di awal peluncurannya April hingga Juni.

Kompak SUV yang satu ini pun ditawarkan dengan tiga varian utama pada sesi perilisan pertamanya dan masing-masing tipenya dibekali mesin 3 silinder 1,0 turbocharger. Varian dasarnya antara lain:

  • 0T G MT/ CVT
  • 0TIGER Sport CVT
  • 0TSI GR Sport CVT TSS

Dari masing-masing varian diatas tersedia dengan klir mono atau two tone. Varian bermesin 1,2 liter pun di rilis pada Juni 2021. Sementara untuk pilihan warna yang disediakan, mulai dari black white, black red, black yellow SE, black silver metallic, black turquoise mm dalam komposisi dua warna.

Sementara untuk kelir tunggal, terdapat varian warna white, red, black, yellow SE, silver metallic, turquoise MM dan gray metallic. Adapun hal yang membuatnya menarik adalah, tampilan wajahnya yang berbeda daripada kembarannya, yaitu Daihatsu Rocky.

Selain itu, hal lain yang membuatnya menarik adalah mesin 1,0 liter dengan kode 1KR-VET yang dilengkapi turbocharger. Sementara dapur pacunya memiliki daya sebesar 98 PS di 6000 rpm. Untuk opsi penyaluran tenaga melalui CVT atau manual 5 percepatan.

Sedangkan pada mesin kedua yang berkapasitas 1,2 liter dibekali penggerak baru yang sama sekali belum pernah digunakan dimana pun, baik Toyota atau Daihatsu. Semua varian ini pun diandalkan untuk penggunaan penggerak roda depan (FWD).

Dalam peluncuran produk terbarunya kali ini Toyota membandrol Harga Raize mulai dari Rp. 247,300.000,- hingga Rp. 301,900.000,-

Untuk meminang nya Anda bisa melakukan pembelian secara cash maupun kredit dalam promosi terbaik per 1 Agustus 2022 dengan DP mulai dari Rp. 30.610 juta angsuran Rp. 6,180.000,- dan tenor selama 48 bulan.

Harga Kredit Toyota Raize Terbaru

Dengan penawaran yang disuguhkan dari  Toyota Raize tentunya harga yang dibandrol menjadi harga yang sangat wajar. Pasalnya, harga dan spesifikasi yang ditawarkan berbanding lurus sehingga tidak perlu diragukan mengeluarkan budget sebesar itu untuk mendapatkan mobil impian ini.

Ada pun penawaran harga Kredit Raize dengan enam tipe diantaranya pada tabel harga di bawah ini:

Tipe Harga DP Angsuran Tenor
1.2 G CVT Rp. 247.300.000,- Rp. 30.610.000,- Rp. 6.180.000,- 48 Bulan
1.2 G MT Rp. 232.400.000,- Rp. 33.880.000,- Rp. 4.590.000,- 60 Bulan
1.0 Turbo GR Sport CVT TTS Rp. 301.900.000,- Rp. 37.390.000,- Rp. 7.490.000,- 48 Bulan
1.0 Turbo GR Sport CVT Rp.289.200.000,- Rp. 34.800.000,- Rp. 6.950.000,- 48 Bulan
1.0 Turbo G CVT Rp. 266.900.000,- Rp. 33.210.000,- Rp. 6,670.000,- 48 Bulan
1.0 Turbo G MT Rp. 251.900,000,- Rp. 31.1500.000,- Rp. 6.290.000,- 48 Bulan

Nah, jadi itu tadi deretan harga cash dan kredit terbaru untuk 6 tipe new Raize terbaru dari Toyota. Melalui tabel harga diatas dapat mempermudah Anda melakukan pertimbangan, antara pembelian cash atau kredit untuk meminang mobil impian.

Baiklah, sekian uraian pembahasan diatas semoga bermanfaat.